Welcome

Selamat datang di portal resmi mahasiswa baru! Di sini, kamu akan menemukan semua informasi penting, panduan, dan dukungan yang kamu butuhkan untuk memulai perjalanan akademikmu dengan percaya diri dan semangat.

gallery-1
gallery-2 gallery-3 gallery-4

Do & Don't

Yang Harus Dilakukan:

Datang tepat waktu ke kelas dan kegiatan akademik.

Gunakan email dan akun kampus secara aktif untuk memantau informasi resmi.

Jaga etika saat berinteraksi dengan dosen, staf, dan sesama mahasiswa.

Ikut serta dalam kegiatan organisasi atau komunitas untuk memperluas pengalaman.

Rawat fasilitas kampus dan jaga kebersihan lingkungan.

Yang Tidak Boleh Dilakukan:

Mencontek, menjiplak tugas, atau melakukan kecurangan akademik.

Mengganggu proses belajar-mengajar di kelas.

Menyalahgunakan fasilitas kampus, termasuk jaringan internet atau laboratorium.

Melakukan tindakan kekerasan, diskriminasi, atau perundungan terhadap siapa pun.

Membuang sampah sembarangan atau merusak properti kampus.

Perhatikan juga peringatan-peringatan yang dapat ditemui di area kampus!

Larangan 1
Larangan 2
Larangan 3
Larangan 4

Dress Code

Dress Code

Panduan Berpakaian di Kampus

Berpakaian rapi dan sopan adalah bentuk penghargaan terhadap lingkungan akademik. Berikut beberapa hal yang perlu diperhatikan:

  1. Gunakan pakaian rapi dan sopan, terutama saat menghadiri perkuliahan, kegiatan resmi, atau bertemu dosen.
  2. Untuk pria: kemeja/kaos berkerah dan celana panjang adalah pilihan aman dan sesuai.

Saat kegiatan akademik formal (seminar, sidang, presentasi)

  • Kenakan pakaian formal seperti kemeja, jas almamater, dan sepatu tertutup.
  • Membawa kartu tanda mahasiswa untuk absen.
  • Berpakaian sesuai aturan.
  • Datang tepat waktu.

Yang Sebaiknya Dihindari:

  1. Pakaian yang terlalu santai seperti celana pendek, sandal jepit, tank top, atau baju transparan.
  2. Atribut atau simbol yang mengandung unsur provokatif, SARA, atau kekerasan.
  3. Pakaian yang tidak sesuai dengan kegiatan—misalnya mengenakan pakaian olahraga ke dalam kelas teori.

Lokasi Ruangan

Telusuri ruangan sesuai lantainya dan temukan lokasi dengan cepat dan mudah.

8th Floor

  • Lab. Instrumen
  • Lab. Botani Farmasi
  • Lab. Farmasentika
  • Lab. Mikro
  • Lab. Kimia
  • Storage Kimia

7th Floor

  • Ruang laboratorium Dosen
  • Lab. Organoleptik dan Saji
  • Lab. Gizi Olahraga
  • ⁠Lab. Bangsal Umum
  • ⁠Lab. Kesehatan Lingkungan
  • Lab. Teknologi Pangan
  • ⁠Lab. Dietetik
  • Storage Pangan

6th Floor

  • Lab. K3
  • Lab. Microteaching
  • Lab. Psikologi
  • Ruang Kuliah Multimedia

3rd - 5th
Floor

  • Ruang Kuliah
  • Lab. Komputer 401 - 402
  • Hybrid Class 403, 502 - 505
  • Auditorium 412
  • Studio Photography / Podcast 510
  • Lab. Design / iMac 501
  • ⁠Kantin
  • R. Manajemen / Yayasan 506
  • ⁠Pengadilan Semu / Moot Court 509

2nd Floor

  • Pendaftaran Mahasiswa Baru
  • Perpustakaan
  • Meeting Room
  • Akademik dan Perkuliahan
  • Keuangan
  • ⁠Biro Marketing dan Pemasaran
  • ⁠R. Direktur
  • ⁠R. Dosen